Home Masyarakat 5 Profesi yang Wajib menguasai Bahasa Inggris

5 Profesi yang Wajib menguasai Bahasa Inggris

426
0

1. Tour Guide ( Pemandu Wisata )
Pemandu Wisata harus menguasai Bahasa Inggris agar mempermudah berkomunikasi dengan turis asing dari seluruh dunia yang berkunjung ke indonesia guys…
Jaman sekarang turis Asing tidak hanya di Bali aja tapi juga kita bisa bertemu di banyak daerah seperti Yogyakarta, dll.

2. Stewardess (Pramugari)

Pramugari menjadi salah satu profesi impian para wanita . Selain harus memiliki postur tubuh yang tinggi, Pramugari juga harus menguasai Bahasa Inggris terutama ketika melakukan Penerbangan Internasional. Waaaah,,, kalian bisa juga sekaligus jalan jalan ya guys….

3. Translator (Penerjemah)

Di Indonesia, banyak perusahaan yang membutuhkan penerjemah Bahasa Inggris untuk memudahkan perkembangan perusahaan. Bukan hanya di Perusahaan aja kok guys, tapi biasanya ada juga yang menerjemahkan film yang akan ditayangkan di bioskop indonesia, artikel inggris indonesia dan masih banyak lagi..

4. Journalist (Jurnalis)

Tugas utama seorang Jurnalis adalah mencari informasi di dalam negeri bahkan berita hangat yang sedang terjadi di luar negeri. Karena itu , profesi ini mengharuskan kamu bisa berbahasa inggris agar dapat memproleh informasi yang lebih banyak dan akurat.

5. Human Resources Departement ( Divisi Sumber Daya Manusia)

Profesi ini yang pasti ditemukan ketika ingin melamar pekerjaan. Yap, tugas HRD adalah merekrut calon karyawan terutama di perusahaan asing yang ada di Indonesia melakukan proses Interview dengan menggunakan bahasa Inggris . Waaah, latihan yang banyak ya guys sebelum bertemu HRD. 🙂

Nah guyss,,, Apakah dari 5 Profesi ini salah satunya ada cita-cita kamu?

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.